Rabu, 20 November 2019

Peringatan Maulid Nabi Muhammad Saw 1441 H Pemerintah Desa Dayurejo Gelar Sholawat Bareng

DAYUREJO GOOD NEWS--- Untuk memperingati hari lahir Nabi Muhammad Saw atau yang biasa disebut Maulid Nabi, Pemerintah Desa Dayurejo Gelar Sholawat Bareng Rabu, 20/11/2019. Acara yang di  isi dengan lantunan Sholawat oleh 7 Jam'iyyah Al-Banjari se-Desa Dayurejo ini mendapatkan antusias yang tinggi dari masyarakat.

Hadir dalam acara tersebut Kepala Desa Dayurejo bapak Wahono SPW dan staf pemerintah Desa, BPD, LPMD, Lembaga Adat Desa PKK juga kepala dusun Se-Dayurejo serta hadir sebagai pengisi mauidhoh Hasanah Ustadz Abdussalam Ghozali dari Jombang.

Dalam sambutannya bapak Wahono mengucapkan terimakasih kepada jamaah yang hadir dan panitia penyelenggara
"terimakasih banyak kami ucapkan kepada seluruh yang hadir dalam acara ini, juga tidak lupa kepada tim penyenggara dalam hal ini oleh saudara Bahruddin selaku ketua BPD Desa Dayurejo yang telah bekerja keras untuk terselenggaranya acara ini"ungkapnya.
"Dayurejo yang memiliki kurang lebih 500 pegiat Al-Banjari, saya juga sempat berpikir bagaimana jika lima ratus orang tersebut bisa bermain bersama atau lima ratus alat dipukul bareng, bagaimana ya kira-kira"imbuhnya dalam menyampaikan keinginannya untuk menyemangati pegiat Al-Banjari.

Sedangkan Bahruddin selaku pembawa acara juga menyampaikan harapannya untuk lebih diperhatikan lagi bibit-bibit pegiat Al-Banjari yang masih anak-anak "
Share:

0 Comments:

Posting Komentar

Anda pengunjung ke

Kunjungi Pasar Kami

Facebook

Subscribe Us

Blog Archive

Definition List

Unordered List

Support